Alumni SMKN 1 Sampang, Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H Tahun 2025

Alumni SMKN 1 Sampang, Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H Tahun 2025

Spread the love

Menyambut Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriyah tahun 2025, Alumni SMKN 1 SAMPANG Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H Tahun 2025.

Dengan segala kerendahan dan keikhlasan hati kami Alumni SMKN 1 Sampang menyampaikan ” Selamat Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1446/2025″.

Mohon maaf lahir dan batin atas segala kekhilafan dan kesalahan kami, baik yang disengaja maupun tidak disengaja.

” Semoga Allah SWT senantiasa memberikan kita beserta keluarga diberikan kesehatan, keberkahan, derajat yang tinggi, rezeki yang bertambah, umur yang barokah, keluarga yang sakinah dan rahmat dari ridho Allah SWT ,” ujar Asiz Sumazah mantan Guru SMKN 1 SAMPANG, Senin (31/3/2025).

Selain itu, mari kita bersama sama untuk menjaga kebaikan dan utamakan tradisi Silaturahmi di hari yang Fitri maupun dihari hari lainnya demi kebersamaan dan kekeluargaan.

” Sekali lagi dengan kerendahan hati kami dan keluarga mengucapkan Minal aidzin walfaizin mohon maaf lahir dan batin,” pungkas Asiz Sumazah mantan Guru SMKN 1 SAMPANG.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *